Menjalin Kedekatan Dan Memupuk Tali Silahturahmi, Bhabinkamtibmas Desa Selumbung Sambangi Pekerja Bangunan.
05 January 2025 07:02:59 Wita | 51 views
Polda Bali - Polres Karangasem Polsek Manggis
Dalam rangka upaya menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif didesa binaan dan menjalin kedekatan tali silahturahmi dengan warga binaan, Bhabinkamtibmas Desa Selumbung Aiptu I Wayan Trisna Sutama menyambangi pekerja bangunan, pada hari Sabtu tanggal 04-01-2025 pukul 14.00 wita.
Dalam pelaksanaan sambang tersebut, Bhabinkamtibmas bertemu dengan I Wayan Latar dan yang lainnya ditempat kerjanya.
Pada kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan pesan kamtibmas menghimbauan kepada warganya
agar tetap menjaga kamtibmas diwilayahnya masing-masing agar tetap kondusif aman.
Editor. : Adiantara
Publish. : Humas Polsek Manggis.