Bhabinkamtibmas Desa Ngis Memberikan Himbauan Kamtibmas Kepada Wisatawan Yang Berkendara Mengelilingi Desa Ngis Dan Selumbung.

07 January 2025 20:02:20 Wita | 74 views
Gambar

Polda Bali-Polres Karangasem-Polsek Manggis.

Kegiatan sambang desa merupakan salah satu tugas rutin Bhabinkamtibmas yakni dengan melaksanakan kunjungan kepada warga binaannya untuk mencari informasi dan menyampaikan pesan-pesan kamtibmas yang berkembang di masyarakat agar tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif. Selasa tanggal 07 -01- - 2025.


Dan Bhabinkamtibmas Desa Ngis Aiptu I Wayan Jelantik Dirga berdialog memberikan himbauan kamtibmas kepada tamu yang menyewa sepeda motor listrik di selumbung dengan mengelilingi selumbung dan ngis supaya berhati hati karna cuaca juga jalan juga licin musim hujan. 


Dari tamu minta ijin untuk mengambil ngambar di Simpang Tiga Desa Ngis dengan Bhabin selesai photo melnjutkan perjalanan ke selumbung. 


Editor    : Adiantara.

Publish : Humas Polsek Manggis.