Polsek Sidemen Gelar Patroli Dialogis Seputaran Villa
Polsek Sidemen melaksanakan patroli dialogis sebagai bagian dari upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban saat liburan Kegiatan ini merupakan bagian dari memberikan rasa aman dan nyanan bagi wisatawan saat berlibur
Patroli yang dimulai pukul 09.30 wita ini melibatkan kunjungan ke seputaran villa Sidemen serta kegiatan masyarakat, Selasa 11/3/2025.
Kapolsek Sidemen AKP I Ketut Suastika, S.A.P.,M.A.P menyatakan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk menciptakan situasi kondusif dan memberikan rasa aman kepada masyarakat di wilayah Kecamatan Sidemen ssat liburan
" Patroli dialogis sendiri menyasar Villa serta tempat rekreasi di Sidemen serta kegiatan masyarakat", terang Kapolsek Sidemen.
Kapolsek Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S. IP.,M.H, dalam pesannya menegaskan komitmen Polsek Sidemen untuk selalu menjaga keamanan wilkum polsek Sidemen