Bhabinkamtibmas Bersinergi Dengan Babinsa Melaksanakan Sambang Di Desa Binaan Pasca Telah Selesainya Pilkada Tahun 2024
Pada Hari ini Jumat Tgl, 29 Nopember 2024 Pukul : 11.30 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Muncan, Aipda I Nengah Merta Yasa, Melaksanakan Kegiatan Sambang bersama dengan Babinsa Temui Warga Binaan di BD Benekasa, Desa Muncan.
Selaku Bhabin dalam Kesempatan tersebut menyampaikan Pesan-pesan Kamtibmas Kepada Warga Binaan, Mengingat telah selesainya Pencoblosan Tentang Pilkada Serentak di Bulan Nopember Tahun 2024, Warga Binaan dihimbau mengingat Kotak Suara masih di lakukan Pleno di Tingkat Kecamatan, untuk itu Warga dihimbau turut serta menjaga situasi Keamanan dan Ketertiban di wilayah lingkungan tempat tinggalnya masing-masing.
Bhabinkamtibmas juga menghimbau kepada Warga agar bisa menerima dan mendukung Pemimpin yang terpilih dari hasil Pilkada tersebut.