Kegiatan Sambang Sekaligus Pantau Giat Pos Yandu Balita Di Balai Banjar Adat Santi Desa Selat.
A. Pada hari ini selasa tanggal 18 Pebruari 2025 pukul 09.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Selat Aiptu I Gusti Ngurah Darmayasa melaksanakan kegiatan sambang sekaligus pantau giat pos yandu balita yang bertempat di balai banjar adat santi desa selat, hadir dalam kegiatan tersebut kader pos yandu desa selat dan dusun santi, serta penyuluh KB adapun kegiatan pada saat posyandu berupa ukur tinggi badan dan timbang berat badan serta pemberian makan tambahan bubur kacang ijo dan telur untuk balita agar bayi tetap sehat dan pertumbuhanya normal.
B. Bhabinkamtibmas pada kesempatan sambang tersebut menyampaikan pesan kamtibmas dan mengajak para kader pos yandu untuk bersama-sama dalam menjaga kamtibmas di wilayahnya masing-masing sehingga situasi keamanan tetap kondusif.
C. Kegiatan berjalan dengan aman, tertib dan lancar.