Menjelang Hari Raya Galungan, Bhabinkamtibmas Desa Manggis Pantau Kegiatan Warga Yang Mempersiapkan Sarana Untuk Upacara.
Polda Bali-Polres Karangasem-Polsek Manggis.
Kegiatan sambang desa merupakan salah satu tugas rutin Bhabinkamtibmas yakni dengan melaksanakan kunjungan kepada warga untuk mencari informasi dan menyampaikan pesan-pesan kamtibmas yang berkembang di masyarakat agar tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.
Dan pada hari Senen tanggal 21 - 04- 2025
pukul 09. 30 wita, Bhabinkamtibmas Desa Manggis Aioda I Ketut Mardika melaksanakan sambang bertemu dengan warga yang sedang aktifitas membakar ayam untuk sarana banten untuk hari raya galungan. Bhabin menyampaikan pesan kamtibmas supaya jangan ada sampai suatu parmasalahan maupun keributan yang bisa membauat suasana tidak nyaman di Desa Manggis. pintanya,
Dari warga mengucapkan terima kasih banyak atas saran dan himbauan bapak Bhabinkamtibmas ujarnya.
Publish. : Humas Polsek Manggis.