Personil Unit Lantas Polsek Manggis, Tegur Dengan Simpatik Pengemudi Sepeda Motor Yang Melakukan Pelanggaran Kasat Mata.

28 February 2025 05:13:06 Wita | 78 views
Gambar

Polda Bali - Polres Karangasem - Polsek Manggis.

Hari Kamis tanggal 27 Pebruari 2025 pukul 09.30 wita, anggota Unit Lantas Polsek Manggis, melaksanakan kegiatan pelayanan publik dan pada kesempatan tersebut, memberikan teguran dengan simpatik kepada pengemudi sepeda motor yang melakukan pelanggaran secara kasat mata, hal ini dilakukan hal ini dilakukan sebagai antisipasi terjadinya kecelakaan lalu lintas yg berakibat fatal di wilkum Polsek manggis.


Dan menurut Kapolsek Manggis Kompol Agung Budiarto,SE, peneguran simpatik terhadap pengemudi sepeda motor yang pelanggaran kasat mata  secara rutin di laksanakan guna mencegah  kecelakaan yg berakibat patal. 


Editor : Adi Antara

Publis : Humas Polsek Manggis