Personil Polsek Kubu Polres Karangasem Giat Pengecekan Tahanan Dan Berikan Jatah Makan Tahanan
Polda bali - Polres Karangasem - Polsek Kubu, Pastikan tahanan, Piket Jaga baru Polsek Kubu Polres Karangasem Aiptu I Nengah Kenak bersama Kanit Propam melaksanakan pengecekan dan kontrol terhadap tahanan sekaligus memberikan jatan makan tahanan yang di tahan di rumah tahanan Mako Polsek Kubu, Kamis (20/3/2025)
"Pengecekan tahanan dilakukan dengan tujuan memastikan keadaan dan keberadaan tahanan sebagai antisipasi dan mencegah hal hal yang tidak diinginkan seperti tahanan Kabur, tahanan bunuh diri dan melakukan tindakan lainya diluar ketentuan," ujar Aiptu I Nengah Kenak
Lebih lanjut disampaikan, selaku petugas jaga wajib mengecek dan mengontrol tahanan setia saat menghindari tahanan melarikan diri dan atau tahanan bunuh diri maupun memeriksa ruang tahanan antisipasi membawa barang berbahaya.
"Bahwa saat diperiksa ada dua tahanan laki laki dalam keadaan sehat, pada saat pemeriksaan nihil ditemukan hal hal yang berbahaya dan mencurugajan sekitar ruang tahananan, " kata piket jaga tahanan
Sementara Kapolsek Kubu AKP I Nyoman Sukarma, SH. Vmenyampaikan pada saat ditemui diruang kerjanya bahwa," kegiatan pengecekan tahanan wajib dilaksanakan oleh anggota jaga pada saat selesai kegiatan mulai serah terima tugas jaga untuk mengetahui kondisi tahanan dan sekaligus mengecek kondisi ruang tahanan hindari hal yang tidak diinginkan, ” tegasnya.(try)