Guna Mengetahui Perkembangan Situasi Dimasyarakat, Unit Intel Polsek Manggis Lakukan Koordinasi.

20 February 2025 14:24:19 Wita | 47 views
Gambar

Polda Bali - Polres Karangasem - Polsek Manggis.

Guna mengetahui perkembangan situasi di masyarakat, unit intelkam Polsek Manggis melaksanakan koordinasi dengan para tokoh, untuk kali ini, Kamis(20/02) koordinasi dilaksanakan dengan tokoh masyarakat Desa Antiga yang kebetulan menjadi ketua panitia kegiatan sosial bidaya di Desa Adat Angantelu. 


I Wayan Mara,S,H. mantan Kepala Kewilayahan Dusun Kaler Desa Antiga saat ini menjadi ketua panitia salah satu hajatan budaya di Desa Adat Angantelu Kecamatan Manggis memberikan keterangan keteraangan terkait situasi di Desa Adat maupun Desa Dinas, dirinya menjelaskan bahwa sampai saat ini situasi Desa Antiga dan Desa Adat Angantelu dalam keadaan kondusif, kegiatan masyarakat terpantau normal dan tidak ada yang menonjol, namun demikian, dirinya selaku orang yang ditokohkan selalu berkoordinasi dengan pihak Kepolisian maupun instansi terkait apabila terjadi permasalahan di wilayahnya untuk bisa dicarikan solusi agar tidak berkembang.


Publish. : Humas Polsek Manggis.