Lengkapi Persyaratan Administrasi Penyidikan, Anggota Unit Reskrim Polsek Manggis Melakukan Pemeriksaan Saksi.

26 December 2024 21:22:28 Wita | 39 views
Gambar

Polda Bali - Polres Karangasem - Polsek Manggis

Untuk menegakan hukum di wilayah hukum Polsek Manggis secara optimal dan maksimal, Anggota Unit Reskrim melaksanakan pemeriksaan saksi


Pada Hari Kamis, 26 Desember 2024, Anggota Unit Reskrim Polsek Manggis melaksanakan pemeriksaan saksi untuk dimintai keterangan terkait pengaduan masyarakat.


Pada Pemeriksaan ini anggota unit Reskrim Polsek Manggis juga memberikan penjelasan terkait mekanisme penanganan perkara yang akan dilakukan oleh Penyidik dan Penyidik Pembantu sehingga dengan ini akan menambah pemahaman masyarakat terkait proses penanganan perkara yang dihadapi. 


Kapolsek Manggis Kompol Agus Budiarto, S.E. menegaskan kepada anggota Unit Reskrim Polsek Manggis agar tetap memberikan pelayanan yang humanis kepada masyarakat, berikan pelayanan yang quick response terhadap setiap laporan yang diterima.


Publish.   : Humas Polsek Manggis.