Bhabinkamtibmas Desa Selat Bersama Perbekel Selat Melaksanakan Sambang Ke Warga Binaan Serta Menyerahkan Batuan Kepada Warga Yang Rumahnya Tertimpa Pohon.
pada hari rabu tanggal 19 Maret 2025, pkl 10.30 wita Bhabinkamtibmas Desa selat Aiptu I Gusti Ngurah Darmayasa bersama perbekel selat melaksanakan sambang ke rumah warga binaan I Komang Yasa di dusun telengis desa selat.
Dalam kegiatan sambang tersebut Bhabinkamtibmas menghimbau untuk bersama sama menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kodusif menjelang perayaan hari raya Nyepi serta pada saat malam pengerupukan sehingga wilayah tetap aman serta dari perbekel selat menyerahkan bantuan kepada yang bersangkutan mengingat rumahnya tertimpa pohon durian pada tgl 10-2-2025 yang mengakibatkan sebagian bangunanya rusak,dengan di berikanya bantuan tersebut agar bisa memperbaiki rumah yang bersangkutan dan bisa di tempati kembali.
Kegiatan berjalan dengan aman dan lancar serta situasi wilayah dalam keadaan kondusif.